SUARA BANDUNG - Viral video 47 detik yang mirip dengan pacar Fadly Faisal, kini merembet pada keluarga terdekat Rebecca Klopper.
Ialah Jessica Klopper, kakak perempuan Rebecca Klopper yang media sosialnya mulai dikunjungi warganet, akibat skandal video 47 detik mirip kekasih Fadly Faisal tersebut.
Akun Instagram kakak Rebecca Klopper itu, tiba-tiba dibanjiri komentar netizen, hingga ada yang meminta kekasih Fadly Faisal segera melakukan klarifikasi.
Hal ini disebabkan, akun Instagram Rebecca Klopper sudah mulai dimatikan kolom komentarnya sejak viral video 47 detik yang menyeret nama kekasih Fadly Faisal.
Baca Juga:Pemicu Duel Maut di Kembangan, Ternyata Gara-gara Perkataan Ingin 'Patahkan Leher'
Sehingga membuat netizen yang merasa tak puas untuk menuliskan tanggapan dan pertanyaannya, mampir ke akun media sosial orang terdekat Becca.
Seperti beberapa komentar yang disematkan netizen pada salah satu postingan Jessica Klopper yang ia unggah pada 9 Mei 2023 lalu.
"better off this way," tulis Jessica pada caption foto dirinya yang sedang berada di sebuah restoran mewah dengan tatapan tegak ke arah kamera, seperti dikutip pada hari Rabu (24/5/2023).
Postingan itu pun segera dibanjiri komentar netizen, terkait skandal yang menyeret si adik, seperti berikut di bawah ini.
"je, becca viral suruh klarifikasi dong smoga bukan becca plis!," tulis @anyachan****
Baca Juga:Bareskrim Polri: Diduga Ada Aliran Dana Hasil Peredaran Narkoba Buat Modal Nyaleg di Pemilu 2024
"Becca gimana keadaan nya? Aku khawatir," kata @mrska****
"Cuma mau tau keadaan becca jes.. worry bgt sm mentalnya," komen @creamylatt****
"I hope becca tegar semua pasti punya masa lalu kelam….," kata @dilah_****
"Kak penjelasannya dong kasian opah faisal diuber uber wartawan mulu," tulis @bell.ie****. (*)
Sumber: Instagram Jessica Klopper